Kunjungan dan Studi Banding RSKIA Sadewa ke RS Islam Yogyakarta PDHI

Kunjungan dan Studi Banding RSKIA Sadewa ke RS Islam Yogyakarta PDHI

Pada Sabtu (13/5), RSKIA Sadewa melakukan kunjungan dan studi banding akreditasi ke RS Islam Yogyakarta PDHI. Acara tersebut berlangsung di Gedung Pertemuan RSIY PDHI. Suasana dan nuansa kekeluargaan serta silaturahim sangat terasa antar kedua rumah sakit.

Rombongan RSKIA Sadewa tersebut langsung disambut oleh Direktur RSIY PDHI, dr. Widodo Wirawan M.P.H serta segenap jajaran manajemen dan Tim Akreditasi RSIY PDHI. Kunjungan dan studi banding RSKIA Sadewa tersebut berlangsung dengan lancar. Semoga kegiatan tersebut dapat membawa manfaat bagi kedua belah pihak dan harapannya, kerjasama dan silaturahim antara RSIY PDHI dan RSKIA Sadewa terus terjaga.

Serah terima kenang - kenangan.

Serah terima kenang – kenangan.

 

Studi banding RSKIA Sadewa ke RSIY PDHI.

Studi banding RSKIA Sadewa ke RSIY PDHI.

 

Kegiatan studi banding.

Kegiatan studi banding.

 

Tim Senam cuci tangan dalam sambutan kunjungan RSKIA Sadewa.

Tim Senam cuci tangan dalam sambutan kunjungan RSKIA Sadewa.

 

Studi banding akreditasi dan kunjungan RSKIA Sadewa ke RSIY PDHI.

Studi banding akreditasi dan kunjungan RSKIA Sadewa ke RSIY PDHI.

0 Komentar